Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2021

Jam tangan kulit

Gambar
  1.     Kulit   Sumber gambar www.popovleather.com Kalau kamu termasuk pria yang menyukai petualangan, aktivitas yang berhubungan dengan alam, dan menyukai kegiatan kasual, jangan ragu memilih jam tangan dengan strap kulit. Umumnya jam tangan dengan strap kulit itu simpel, nggak mencolok, dan memberi kesan rapi pada penampilan.   Jam tangan kulit juga cocok untuk aktivitas di lingkungan formal, seperti kantor. Dengan pilihan model yang netral, kamu-pun nggak perlu khawatir jam tangan yang kamu pakai nggak ‘matching’ dengan busana yang kamu pilih